Detail Aduan

Anonim
Jl. Pangeran Diponegoro Blok a No.2, Sayang Sayang, Cakranegara, Kota Mataram, Nusa Tenggara Bar. 83239, Indonesia
image

Hingga hari ini, kami belum menerima SPPT PBB Rumah 2018. Sudah datang ke pihak lingkungan, kelurahan, sampai ke bappedda. Semua jawaban sama yaitu tidak ada yg tahu kejelasan tentang SPPT PBB ini. Mohon Informasi jelas nya, dan follow up tentang ini.

5 Komentar 26 Okt 2018
username801408
Utk PBB itu kewenangannya ada di Badan Keuangan Daerah kota mataram, boleh bpk konfirmasi langsung kesana, tk
username801408
Dear bapak admin BPPD Setelah saya melapor di NTB CARE ini, saya ke BKD dan harus ada SPPT. nah kemana lagi kah saya harus mencari? padahal sudah berniat membayar pajak nih. mohon informasi dan tindak lanjut nya. apakah kelurahan nya yang lambat memberikan SPPT atau kah ada pihak lain. karena saya juga sudah ke kelurahan dan jawabannya sama saja.
username801408
Yth Saudara Pengadu, informasi dan masukan Saudara telah diatensi oleh OPD terkait yg akan melakukan koordinasi lebih lanjut dg unit terkait. Insyaa Allah hasil koordinasi tsb akan menuntaskan aduan Saudara, dan kepada OPD yg terkait dapat menyampaikan hasil koordinasi dan tindak lanjutnya. Terima kasih.
username801408
Pengaduan/laporan saudara telah direspon oleh instansi terkait, mohon tanggapan saudara. Apabila tidak ditanggapi dalam waktu 2x24 jam, maka pengaduan dianggap tuntas. Terima kasih.
username801408
Terima kasih atas partisipasi dan informasinya. Pengaduan sudah terjawab. Salam. Tim NTB Care.

Lokasi Aduan Dapatkan Arah

Status History Lihat list status history

14 May 2019
Selesai
26 Oct 2018
Disetujui
26 Oct 2018
Menunggu Persetujuan

Terusan List instansi yang akan menangani aduan

14 May 2019
Pemerintah Kota Mataram
14 May 2019
Badan Keuangan Dareah Pemkot Mataram
14 May 2019
Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah Provinsi NTB
Facebook